Bagi kamu yang belum tahu apa itu Vultr, Vultr adalah sebuah penyedia layanan VPS yang sudah banyak di kenal dimana- mana. Di karenakan harganya yang murah dan sistem kinerjanya yang tidak di ragukan lagi. hal ini yang menyebabkan banyak para pengguna internet marketer yang menggunakan dan menyarankan untuk menggunakan layanan dari Vultr dalam melakukan kegiatan blogging sehari-hari.
Layanan VPS Vultr atau sering di sebut dengan Virtual Cloud comoute (VC2). Vultr merupakan salah satu perusahaan penyedia layanan infrastruktur atau VPS (Virtual Private Server). Vultr dirilis pertama kali pada bulan April 2014 di Sidney, Australia. Dan pada 2017, instance yang telah dideploy mencapai 10 juta instance.
Lokasi server terletak di beberapa negara distro Linux (CentOS, Fedora, Debian, CoreOSUbuntu) OpenBSD, FreeBSD dan juga Windows. Kamu juga bisa menggunakan file ISO yang lainnya. Untuk spesifikasi paling rendah 1 CPU RAM 512 MB SSD 20 GB dengan harga sekitar $2,50/bulan. Sayangnya, spesifikasi ini cepat habis. Untuk spesifikasi lebih tinggi diatas 1 CPU RAM 1 GB SSD 25 GB diberi harga sekita $5/bulan.
Ada beberapa alas an mengapa kamu harus menggunakan Vultr untuk server milikimu, diantaranya:
- Spesifikasi yang tinggi, seperti spek CPU diatas 3Ghz dan menggunakan NVME
- Adanya pilihan server, seperti Cloud Compute, High Frekuensi, Dedicated Cloud dan Bare Metal
- Memiliki lokasi server yang banyak, diantaranya Singapore, Seoul, Tokyo, ondon, aris, Amsterdam, Los Angeles, New York, Sydney dan banyak lagi
- Banyak pilihan operasi sistem yang dapat kamu install, diantaranya Ubuntu, Alma Linux, Windows, Debian dan banyak lagi. juga aplikasi One Click Install yang cukup lengkap, seperti Open VPN, WordPress, Plesk dan banyak lagi. kamu juga dapat melakukan Upload iso sesuai kemauanmu
- Keamanan dengan layanan Firewall gratis
- Harga terjangkau mulai $5
- Metode pembayaran yang banyak
berikut cara mendaftar akun sekaligus mengisi saldo pada Vultr. Kamu juga bisa mendapatkan bonus saldo $100 untuk pengguna atau akun baru.
- Buka situs halaman Vultr
- Kemudian kamu akan di arahkan pada laman registrasi
- Kemudian pilih Sign Up pada pojok kanan atas
- Masukkan email aktif juga password yang akan digunakan
- Ceklis Captcha
- Klik tombol Create Account
- Isi data yang di minta
- Setelah berhasil, login kemudian pilih menu Billing di sebelah kiri dashboard Vultr
- Selanjutnya pengisian saldo dengan minimum deposit $10 untuk mendapatkan saldo $100
- Kamu dapat melakukan instalasi server apapun hanya dalam 1 bulan saja
Itu di acara daftar Vultr dan dapat saldo $100 gratis.