Bisnis

Mengenal Metode Terbaik untuk Ternak Belut

Budidaya belut adalah kegiatan yang semakin populer di kalangan peternak dan pecinta ikan. Belut adalah salah satu jenis ikan air tawar yang memiliki banyak manfaat. Dalam artikel ini, kita akan membahas langkah-langkah cara ternak belut secara sukses di kolam terpal. Budidaya Belut Sebelum kita masuk ke detail, mari kita pahami …

Selengkapnya

9 Cara Cepat Keluar Dari Learning Phase Facebook Ads

Berikut ini adalah 9 cara cepat untuk keluar dari fase belajar di Facebook Ads: Memahami target audiens Pastikan untuk memahami target audiens Anda dengan baik sebelum memulai kampanye iklan. Ini akan membantu Anda menargetkan iklan Anda dengan lebih tepat kepada orang yang paling mungkin tertarik dengan produk atau layanan Anda. …

Selengkapnya

Beberapa Hal Yang Mesti Dilakukan Saat Ingin Membuat Sebuah Aplikasi

Perlu kamu ketahui dalam membangun sebuah aplikasi bukanlah hal mudah ada beberapa aspek yang harus di perhatikan dalam pembuatan aplikasi. Membuat aplikasi  membutuhkan sebuah team untuk mendukung pembuatan aplikasi tersebut agar dalam pembuatan aplikasi dapat di laksanakan dengan cepat dan tepat dengan apa yang ingin kamu bangun, dengan sebuah team …

Selengkapnya

Rekomendasi 5 Ide Jika Memiliki Lahan Nganggur

Jika lahan kosong dapat menjadi investasi yang menjanjikan jika dikelola secara benar dan tepat. Hal ini berlaku untuk lahan di kawasan pinggiran kota ataupun pedesaan, namun kamu harus tahu jenis bisnis atau usaha apa yang tepat. Ada beberapa faktor yang yang dapat mengumpulkan pundi-pundi rupiahmu, seperti hukum zonasi daerah, lokasi …

Selengkapnya

5 Tips Jual Beli Motor Bekas

Bisnis jual beli motor bekas merupakan salah satu bisnis yang dapat kamu pilih, mengetahui bahwa kebutuhan akan kendaraan roda dua sangatlah tinggi dan harga barunya terbilah mahal bagi Sebagian orang. Oleh karena itu, banyak orang memilih motor bekas sebagai pilihan tepat untuk memiliki kendaraan dengan harga murah. Jika kamu ingin …

Selengkapnya

5 Kelebihan Berbisnis Jual Beli Mobil Bekas Yang Mesti Kalian Ketahui

Bisnis mobil bekas bisa dimulai oleh siapa saja, namun tidak semua orang mampu menekuni bisnis mobil bekas ini karena biasanya hanya orang-orang tertentu saja, termasuk orang yang benar-benar memiliki keinginan dan memiliki pengetahuan di dunia otomotif dan lain sebagainya. Kini, banyak orang yang tertarik untuk menjalani bisnis jual mobil bekas. …

Selengkapnya

5 Kelebihan Bisnis Jual Beli Tanah Yang Mesti Kalian Ketahui

Bisnis properti tanah termasuk sebagai salah satu bisnis yang banyak diminati banyak orang dan memiliki peluang besar dengan keuntungannya tersendiri. harga tanah cenderung semakin tinggi per tahunnya, namun minat akan kebutuhan ini selalu ada.  Jika kamu ingin  memulai bisnis properti yang satu ini maka alangkah baiknya jika kamu mengetahui beberapa …

Selengkapnya

4 Kekurangan Dan Resiko Berbisnis Properti

Meskipun menjanjikan keuntungan yang cukup tinggi, bisnis tetaplah bisnis yang rentan akan kerugian dan memiliki beberapa kekurangan. Setiap bisnis yang sedang di jalankan tentu memiliki kekurangan. Begitu pula yang terjadi pada bisnis properti. Jika kamu ingin memulai bisnis, ada baiknya untuk mengetahui kekurangan dari berbisnis property. Berikut adalah beberapa kekurangan …

Selengkapnya

7 Kelebihan Bisnis Konveksi Yang Harus Kalian Tau

Bisnis konvesi merupakan peluang usaha yang bagus untuk dikembangkan bagi kamu yang ingin memiliki usaha sampingan. Usaha ini tidak akan pernah hilang karena pada dasarnya pakaian merupakan kebutuhan yang harus dipenuhi sehari-hari. Setiap usaha tentu memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Kali ini kita akan membahas kelebihan dari berbisnis konveksi yang …

Selengkapnya

5 Kelebihan Bisnis Agrikultur Yang Mesti Kalian Ketahui

Pertanian adalah bidang yang banyak dimanfaatkan sebagai mata pencaharian masyarakat Indonesia. Saat ini, pertanian memegang peranan penting dalam perekonomian Indonesia. sektor pertanian mampu menyediakan lapangan kerja untuk lebih dari 13 juta penduduk di Indonesia. Sudah banyak masyarakat Indonesia baik dari pedesaan ataupun  perkotaan besar yang menjalankan bisnis pertanian khususnya dalam …

Selengkapnya